Setting Modem Wireless CDMA dan GSM

Koneksi Internet dengan Modem Wireless CDMA, selain untuk internet bisa juga untuk telpon dan juga SMS. Sangat praktis bisa di rumah, di kantor maupun di perjalanan.

Performance Parameter :
CDMA 2000 1X RTT 800MHZ
- USB interface,supports instant plug and play
- Voice & data service based on CDMA 2000 1X
- Uplink and downlink transmit speed ≤153.6 Kbps
- Supports voice, SMS and fax function
- Supports incoming call display, SMS and data capabilities simultaneously
- Supports Windows XP/2000
- Dimension: 87*48*34 MM
Koneksi Internet Memakai AX MODEM CDMA
  1. Bisa disambungkan ke komputer Laptop atau desktop min PII dengan operating system win2000/winXP.
  2. Koneksi lebih mudah, cukup dengan kabel USB ke PC/Laptop, tanpa power suplay tambahan.
  3. Cukup dengan menginstall CD driver bawaan dari AX modem, jalankan program tersebut, isikan settingan sesuai kartu anda, setelah koneksi langsung saja buka Internet Explorer.
  4. Koneksi internet bisa dimana saja selama masih ada sinyal dari masing-masing operator/ selama masih dalam coverage area.
Setting Modem Wireless CDMA dan GSM
Setting Modem Wireless CDMA dan GSM

CDMA
GSM

Fren  - user name : m8
- password : m8
- dial number : #777
HTTP://www.mobile-8.com

TELKOMSEL  - apn : telkomsel
- user name : wap
- password : wap123
- dial number : *99***1#
HTTP://www.telkomsel.com

Flexi  - user name : telkomnet@flexi
- password : telkom
- dial number : #777
HTTP://www.telkomflexi.com

MATRIX  - apn : satelindogprs.com
- user name : -
- password : -
- dial number : *99***1#
HTTP://www.indosat.com

Esia  - user name : esia
- password : esia
- dial number : #777
HTTP://www.esia.co.id

IM-3  - apn : www.indosatm3.net
- user name : gprs
- password : im3
- dial number : *99***1#
http://www.indosat.com/IM3

Starone  - user name : starone
- password : indosat
- dial number : #777
http://www.indosat.com/starone

XL  - apn : www.xlgprs.net
- user name : xlgprs
- password : proxl
- dial number : *99***1#
HTTP://www.xl.co.id

0 Response to "Setting Modem Wireless CDMA dan GSM"

Posting Komentar